|
Source : Instagram @lippielust |
Hello there, so I’m back with review of Purbasari Hi-
Matte Lip Cream..
Blog ini akan ney buat singkat, padat, dan
jelas biar ga terlalu bertele-tele, so lets get started..
Purbasari Hi-Matte Lip Cream ini launching
dengan lima pilihan warna ada 01 Vinca, 02 Azalea, 03 Lantana, 04 Zinna, dan 05
Frezzia. Harganya sekitar Rp 47.000,-.
|
Source : Instagram @purbasari_indonesia |
Nah dari Website Purbasari yang ney baca
Purbasari Hi-Matte Lip Cream ini memiliki formula yang Higly Pigmented,
memang lip cream ini warna nya keluar banget saat sekali ney aplikasikan di
bibir dan hasil akhirnya cukup smooth tidak kerut (tidak membuat garis-garis
bibir terlihat). Kemudian lip cream ini juga memiliki kandungan UV Filter yang dapat
melindungi bibir dari sinar matahari. Tidak ketinggalan Purbasari Hi- Matte Lip Cream mengandung vitamin E sebagai
antioksidan, yang dapat membantu mempertahankan bibir tetap lembut, kencang,
dan mengurangi tanda-tanda penuaan.
Review :
· Packaging : It’s so subjective, the packaging
is quite simple, little bit classy because the gold line.
· Applicator : mudah digunakan, namun kurang
precise (mungkin karena bagian ujung applicator walaupun meruncing tapi terlalu lebar).
· Pigmentasi : Sangat Pigmented, sekali oles di
bibir langsung kelihatan warnanya.
·
Aroma : Seperti aroma permen, which
is i like it.
·
Transfer : If you’re not drink or eat is
not transfer at all.
·
Ketahanan : Again if you’re not drink or eat it’ll
stay on your lips all day long. Tapi lumayan kok kalau kamu makan yang tidak
heboh atau minum melalui sedotan lip cream nya bakal masih menempel di bibir
kamu, so don’t worry
Lip cream ini memang kalau di pakai rasanya lumayan ringan ya, terasa sedijit aja kalau lagi pakai lipstick. Rada menggumpal juga, jadi ney saranin kalau mau pakai lip cream ini kalian exfoliate dulu bibir dengan lip scrub biar dead skin yang ada di bibir kelupas dan bersih jadi ga bikin tampilan menggumpal pada saat pakai lip cream ini. Namun hasil akhirnya kalau kita exfoliate dulu, smooth banget loh, warnanya nutup di bibir.
Oh iya ini kira-kira hasil kalau di aplikasikan ke bibir, btw ney cuman punya dua warna yaitu 01 Vinca warna yang paling muda dan 05 Freesia warna yang paling terang/gelapnya.
Maafkan kualitas gambar dan videonya ya hehe maklum ney ngambil dan ngeditnya cuman pakai kamera handphone :)
|
Kiri atas dan kanan bawah ombre lip dari dua warna Vinca dan Freesia. Kanan atas Freesia dan kiri bawah Vinca |
Komentar
Posting Komentar